Jumat, 21 Januari 2011

DINAK JATIM MEMPUNYAI TUGAS UNTUK MEMBUDYAKAN ANAK-ANAK SUKA MINUM SUSU DAN MAKAN TELUR


BILD SURABAYA-Pada Hari Selasa, 11 Januari 2011 pukul 09:39:08 WIB Dinas Peternakan JATIM pada tahun 2011 ini semakin gencar mengkampanyekan budaya minum susu dan makan telur, khususnya bagi masyarakat untuk pola makan keseharian. Ini dimaksud untuk merangsang masyarakat untuk lebih banyak mengkonsumsi protein yang tinggi dari susu dan telur agar dapat menunjang peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM).

Bahwasanya Kepala Dinas Peternakan JATIM Ir Suparwoko Adisoemarto MM mengatakan tentang program Sapi Berlian (Beranak Lima Juta Dalam Lima Tahun). Untuk tahun lalu, melalui Sapi Berlian, ada 800 ribu sapi yang berhasil dilahirkan dan dibudidayakan

DISNAK JATIM juga secara aktif melakukan kampanye minum susu dan makan telur melalui acara Indonesia Agribusiness Expo yang dilakukan secara rutin setiap tahunnya. Selain itu, dalam setiap promosi pengkonsumsian telur dan susu, dilakukan pula promosi potensi komoditas pertanian Indonesia, khususnya yang ada di Jatim diantaranya, perkebunan yang berpotensi untuk pengembangan buah-buahan dan memberikan kontribusi nasional sebesar 20%. Jenis buah buahan yang mempunyai nilai ekonomi tinggi dan jenis produksi buah buahan, yakni mangga (Kabupaten Situbondo, Probolinggo, Pacitan dan Gresik), pisang (Kabupaten Lumajang, Magetan, dan Banyuwangi), dan jeruk (Kabuparen Pasuruan, Ponorogo, Madiun, Mojokerto, Pacitan, Magetan, dan Jombang).

Adapula potensi dari sektor peternakan dengan produksi utama unggas, yaitu peternakan ayam buras dengan jumlah populasi 39.673.982 ekor dapat memproduksi 13.734 ton per tahun. Dari sektor pangan lahan persawahan yang ada, areal panen rata rata seluas 1,692.729 ha dengan rata-rata produktivitas 53,17 Kw/ha, jumlah produksi padi kering giling yang diperoleh sebanyak 900.215 ton/tahun atau beras sebanyak 5.688.51 ton/tahun. Tanaman jagung dengan luas areal produksi mencapai 1.144.349 ha, dapat memproduksi sebanyak 4.240.308 ton. Tanaman kedelai dengan produksi mencapai 257.170 ha, dapat memproduksi sebanyak 343.150 ton. Kemudian, jumlah produksi untuk padi yaitu 9.007.265 ton.

Kepala Dinas Peternakan JATIM Ir Suparwoko Adisoemarto MM mengatakan tentang program Gubernur Jatim pada 2009-2014 yakni Jalan Lain Menuju Kesejahteraan Rakyat (Jalin Kesra), Dinas Peternakan JATIM kebagian jatah memberikan bantuan dalam bidang peternakan kepada 48.273 Kepala Keluarga Rumah Tangga Sangat Miskin (RTSM). Tujuannya guna mengurangi angka kemiskinan yang ada di Jatim yakni sebanyak 493.004 RTSM.

DISNAK JATIM. Pada 2010 lalu, DISNAK JATIM mendapat jatah untuk memberikan bantuan kepada 32.366 KK RTSM berupa bantuan peternakan yakni kambing. Untuk tahun ini, DISNAK JATIM kembali mendapat jatah untuk memberikan bantuan kepada 48.273 KK RTSM


Skretaris Dinas Peternakan HATIM, Ir Henny Muhardini MSi mengatakan, pihaknya melakukan kampanye minum susu dan makan telur bagi masyarakat Jatim karena melihat tingginya kandungan protein yang terdapat di dalam keduanya. Hal ini dilakukan juga karena melihat rendahnya antusias masyarakat khususnya masyarakat ekonomi kalangan bawah untuk mengkonsumsi kedua sumber protein itu.

Henny menjelaskan, pentingnya mengkonsumsi susu dan telur agar dapat mengatasi dan menanggulangi gizi buruk. Bagi masyarakat kurang mampu, mereka dapat menikmati telur dari hasil berternak secara sederhana apabila merasa kesulitan membeli telur di pasaran. Sedangkan untuk susu, mereka dapat mengkonsumsi satunya susu murni yang bisa didapatkan dengan harga yang terjangkau. Untuk itu, masyarakat tidak mempunyai alasan merasa kesulitan untuk mendapatkan telur dan susu karena penghasilan yang pas-pasan, dengan solusi diatas, keduanya kini dapat dijangkau masyarakat kurang mampu. (Ronny & Tia)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

NATAL & TAHUN BARU 2011

NATAL  & TAHUN BARU 2011
KITA BERSYUKUR BISA MERAYAKAN HARI NATAL & TAHUN BARU MAKA DARI ITU KITA HARUS MENGHARGAI & MEMBANTU ORANG YANG MEMBUTUHKAN SERTA KITA HARUS BISA MEMAAFKAN ORANG LAIN YANG MENYAKITI KITA

NATAL & TAHUN BARU 2011

NATAL  & TAHUN BARU 2011
KITA BERSYUKUR BISA MERAYAKAN HARI NATAL & TAHUN BARU MAKA DARI ITU KITA HARUS MENGHARGAI & MEMBANTU ORANG YANG MEMBUTUHKAN SERTA KITA HARUS BISA MEMAAFKAN ORANG LAIN YANG MENYAKITI KITA

IDUL FITRI TAHUN 2010

IDUL FITRI TAHUN 2010
DALAM HARI FITRI INI KITA HARUS BISA MENGHARGAI ORANG LAINH & KITA HARUS BISA MEMAAFKAN ORANG LAIN YANG MENYAKITKAN DIRI KITA

IDUL FITRI TAHUN 2010

IDUL FITRI TAHUN 2010
DALAM HARI FITRI INI KITA HARUS BISA MENGHARGAI ORANG LAINH & KITA HARUS BISA MEMAAFKAN ORANG LAIN YANG MENYAKITKAN DIRI KITA

DIRGAHAYU RI KE 65 TAHUN

DIRGAHAYU RI KE 65 TAHUN
MARI KITA BERANTAS KORUPSI

DIRGAHAYURI KE 65 TAHUN

DIRGAHAYURI KE 65 TAHUN
MARI KITA BERANTAS KORUPSI

FU WALIKOTAKU

FU WALIKOTAKU
INGAT TANGGAL 2 JUNE 20010 COBELOS NO 2

NARKOBA & MIRAS ADALAH KEMATIAN

NARKOBA & MIRAS ADALAH KEMATIAN
JANGAN COBA-COBA MENIKMATI NARKOBA & MIRAS BILA TIDAK MAU JADI MAYAT/MENINGGAL PESAN DARI BADAN NARKOBA NASIONAL INDONESIA & JERMAN

NATAL 2009

NATAL 2009

TAHUN BARU 2010

TAHUN BARU 2010

GONG XI FA CAI 2010

GONG XI FA CAI 2010
REDAKSI BERLIN DEUTSCHLAND TV & ZEITUNG GROUP MENGGUCAKAN SELAMAT MERAYAKAN HARI RAYA CHINA 2010 “GONG XI FA CAI”

SELAMAT JALAN "KH Abdurahman Wahid/Gus Dur'

SELAMAT JALAN "KH Abdurahman Wahid/Gus Dur'

WAKIL GEBENUR JATIM TRIMARJONO

WAKIL GEBENUR  JATIM TRIMARJONO
REDAKSI BERLIN DEUTSCHLAND TV & ZEITUNG GROUP IKUT BERDUKA CITA ATAS MENINGGALNYA WAKIL GEBENUR JATIM BPK TRIMARJONO SEMOGA ARWA ANDA DI TERIMA OLEHNYA & KELUARGA YANG DI TINGGALKAN DI BERIKESEHATAN DAN KEKUATAN DARI TUHAN

WANTED DEUTSCHE POLIZEI

WANTED DEUTSCHE POLIZEI
HER LIE,UMUR 60 TAHUN,HATI-HATI DENGAN ORANG INI. JAUHKAN ANAK-ANAK ANDA DARI ORANG INI. KARENA NANTI ANAK ANDA BISA HILANG DARI ANDA. MASYAKARKAT YANG MENGGETAHUI ANDA BISA HUBUNGI KANTOR POLISI JERMAN DI BERLIN Tel (04930) 4664664,Hamburg Tel: (04940) 19296,428676767,428650 E-Mail: lka.7011@hamburg.de ATAU HUBUNGI REDAKSI BILD REDAKSI DI TEL (06231)70696441

JERITAN HATI MASYARAKAT 4

JERITAN HATI MASYARAKAT 4
HARI INI MASIH ADA PEJABAT YANG MENGGUNAKAN JILBAB MENGHINA WARTAWAN MEDIA CETAK MINGGUAN. BILA SEMUA PEJABAT MEMILIKI SIFAT BURUK. INDONESIA JADI APA? DAN APA KATA DUNIA

JERITAN HATI MASYARAKAT 3

JERITAN HATI MASYARAKAT 3
HARI INI MASIH ADA PEJABAT/STAF PAJAK & KEMENTERIAN KEUANGAN CURI UANG MASYARAKAT. APA KATA DUNIA? (BILD RI 28 MARET 2010)

JERITAN HATI MASYARAKAT 2

JERITAN HATI MASYARAKAT 2
HARI INI IBU SRI MULIANI MASIH MILIKI SIFAT MUNAK & SUKA MEMBUAL APA KATA DUNIA? (BILD RI 25 MARET 2010)

JERITAN HATI MASYARAKAT 1

JERITAN HATI MASYARAKAT 1
HARI INI MASIH ADA PEJABAT KORUPSI APA KATA DUNIA? (BILD RI 20 MARET 2010)